Yuk, Peduli Kesehatan Mental Mulai Sekarang!

Pernah nggak, kamu merasa dunia begitu berat sampai rasanya sulit untuk bangun dari tempat tidur? Atau mungkin kamu sering bertanya-tanya, “Kenapa ya aku selalu merasa sendirian padahal banyak orang di sekitarku?” Kalau iya, tenang aja! Kamu nggak sendirian kok. Banyak banget teman-teman kita di luar sana yang juga pernah merasakannya. Tapi sayang, nggak semua orang […]

Break the Bias, Kita Dukung Kesetaraan Gender!

Apa Itu Bias Gender? Bias gender adalah pandangan atau sikap yang menganggap satu gender lebih baik atau lebih cocok dalam hal tertentu dibanding gender lain. Bias ini sering dialami perempuan, misalnya anggapan bahwa perempuan “lebih cocok” mengurus rumah tangga daripada berkarir. Namun, laki-laki juga bisa mengalami bias gender, seperti anggapan bahwa laki-laki “kurang pantas” bekerja […]

Translate »