Video Launching Healtheroes.Id
Setiap orang, terutama remaja, berhak mendapatkan makanan yang sehat dan bergizi. Namun, kenyataannya, apa yang sering kita konsumsi tidak selalu memprioritaskan hak-hak remaja. Kondisi gizi remaja di Indonesia sendiri masih perlu perhatian bersama. Dilatarbelakangi hal tersebut, RISE Foundation bekerja sama dengan GAIN didukung oleh Fondation Botnar menginisiasi program Food Investigator Game. Sebuah program keren yang […]