Potensi Ubi Ungu: Pangan Lokal Menuju Pasar Global
Ubi ungu adalah salah satu jenis umbi-umbian lokal yang melimpah di wilayah Manggarai Barat. Umbi ini mudah ditemukan baik di lingkungan sekitar rumah maupun di pasar-pasar lokal. Ubi ungu memiliki potensi besar untuk dikembangkan menjadi berbagai produk olahan yang tidak hanya dinikmati sebagai pangan lokal tetapi juga bisa merambah pasar global. Ragam Olahan Ubi Ungu […]